Kejurnas Bridge Indonesia

Blog ini akan berisi berbagai informasi tentang pelaksanaan Kejurnas Bridge dari tahun ke tahun sejak tahun 2008.

Rabu, 09 April 2008

Jenis Pertandingan dan Akomodasi


JENIS-JENIS

PERTANDINGAN

dan AKOMODASI

KEJURNAS BRIDGE KE-46:

1. Antar Club

2. Antar Provinsi

3. Patkawan Terbuka Wanita

4. Pasangan Terbuka

5. Pasangan Wanita

6. Pasangan Campuran

7. Pasangan Senior

8. Pasangan Yunior

KEJURNAS MAHASISWA KE-10

1. Patkawan Putra

2. Patkawan Putri

3. Pasangan Putra

4. Pasangan Putri

5. Pasangan Campuran

KEJURNAS PELAJAR KE-5:

1. Pasangan Mini Bridge Putra (SD)

2. Pasangan Mini Bridge Putri (SD)

3. Patkawan Mini Bridge Putra (SD)

4. Patkawan Mini Bridge Putri (SD)

5. Pasangan Mini Bridge Putra (SMP/SMA)

6. Pasangan Mini Bridge Putri (SMP/SMA)

7. Patkawan Mini Bridge Putra (SMP/SMA)

8. Patkawan Mini Bridge Putri (SMP/SMA)

9. Pasangan Bridge Putra (SMP/ SMA)

10. Pasangan Bridge Putri (SMP/ SMA)

11. Patkawan Bridge Putra (SMP/ SMA)

12. Patkawan Bridge Putri (SMP/ SMA)

Pertandingan Khusus

1. Patkawan Terbuka Indonesia Power ke-3 sebagai Turnamen Tingkat Nasional memperebutkan Piala Gubernur Banten

2. Pasangan Terbuka Piala Bupati Tangerang

PENGINAPAN:

WISMA TAMU PUSPIPTEK

Single bed Rp. 143.000,-

Double bed Rp. 165.000,-

Triple bed Rp. 220.000,-

Info:

Sekret dan Pusinfo Kejurnas

Soemarmo 0852 177 47 447

soemarmows@yahoo.com


Label:

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda